Berita Pendidikan

Pemberhentian dan Pengangkatan Kepala Sekolah Aceh Besar

Rabu, 03 Agustus 2016 - 17:19:00 WIB | dibaca: 1096 pembaca | komentar: 8

Pelantikan kepala sekolah dalam wilayah Kabupaten Aceh Besar pada tanggal 2 Agustus 2016 merupakan amanat dari Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional yang di jabarkan melalui Permendiknas Nomor 28 Tahun 2010 tentang Penugasan Guru Sebagai Kepala Sekolah/Madrasah sebagaimana di ... [selengkapnya]

Surat Edaran (SE) Mendikbud Tahun Pelajaran 2016/2017

Minggu, 17 Juli 2016 - 15:35:13 WIB | dibaca: 1031 pembaca | komentar: 7

Kementerian Pendidikan tahun 2016 atau di awal tahun pembelajaran baru 2016/2017 telah mengeluarkan surat edaran perihal Penerapan Regulasi Baru di Tahun Pelajaran 2016/2017. Surat Edaran Nomor 3 Tahun 2016 berisi mengenai himbauan serta perintah Kemdikbud kepada sekolah-sekolah di bawah naungan Kemdikbud ... [selengkapnya]

Hasil Pengumuman UN SMA/MA dan SMK, Aceh Besar Menempati Urutan Kedua Tingkat Integritas (Kejujuran)

Senin, 09 Mei 2016 - 13:21:23 WIB | dibaca: 1020 pembaca | komentar: 3

Aceh Besar – Hasil membanggakan di raih Kabupaten Aceh Besar dalam pelaksanaan UN tingkat SMA/MA dan SMK pada tahun ini, dimana Aceh Besar menempatan urutan kedua tingkat Integritas (Kejujuran) se-Provinsi Aceh. Sebagaimana diketahui bahwa pada UN tahun ini pemerintah pusat menetapkan indikator utama ... [selengkapnya]

PEMENANG FLS2N JENJANG SMP KABUPATEN ACEH BESAR TAHUN 2016

Kamis, 05 Mei 2016 - 16:13:58 WIB | dibaca: 1316 pembaca | komentar: 2

Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Besar telah melaksanakan Seleksi Festival dan Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) jenjang SMP Tahun 2016, yang dilaksanakan di SMP Negeri 1 Peukan Bada Kabupaten Aceh Besar pada hari Rabu tanggal 04 Mei 2016. Acara pembukaan dilangsungkan di aula setempat yang dipimpin oleh ... [selengkapnya]

Penerimaan Seleksi Calon Kepala Sekolah (CKS) Tahun 2016

Selasa, 03 Mei 2016 - 15:54:30 WIB | dibaca: 2330 pembaca | komentar: 5

Menindaklanjuti Permendiknas Nomor 28 Tahun 2010 tentang Penugasan Guru Sebagai Kepala Sekolah, maka dalam hal ini Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Besar kembali membuka peluang kepada seluruh guru mulai jenjang TK, SD dan SMP agar dapat mendaftarkan diri untuk mengikuti seleksi calon kepala sekolah ... [selengkapnya]

Pelatihan “Generasi Hebat” Siswa/Siswi SMA/SMK Kabupaten Aceh Besar

Senin, 04 April 2016 - 23:31:09 WIB | dibaca: 662 pembaca | komentar: 3

Mulai maraknya permasalahan LGBT (Lesbian Gay Bisexual and Transgender) di Indonesia, terbilang mengkhawatirkan masyarakat. Apalagi bawaan dari budaya Barat tersebut semakin gencar merusak generasi bangsa, sehingga harus dibentengi sejak dini, agar tidak berkembang lebih jauh ... [selengkapnya]

Pelaksanaan UN Hari Pertama Kabupaten Aceh Besar Berjalan Lancar

Senin, 04 April 2016 - 23:11:23 WIB | dibaca: 509 pembaca | komentar: 0

Bupati Aceh Besar Mukhlis Basyah, S.Sos di dampingi Kepala Dinas Pendidikan dan Kankemenag Aceh Besar pada hari pertama dilaksanakan UN memantau langsung pelaksanaan UN di sekolah. Pelaksanaan Ujian Nasional di kabupaten Aceh Besar pada hari pertama berjalan lancar dan tanpa kendala berarti. Sebagaimana ... [selengkapnya]

Siswa Berkarakter Pancasila Menjadi Tujuan Pendidikan Nasional

Senin, 04 Mei 2015 - 13:59:02 WIB | dibaca: 779 pembaca | komentar: 0

Jakarta, --- Peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) tahun ini mengambil tema ‘Pendidikan dan Kebudayaan sebagai Gerakan Pencerdasan dan Penumbuhan Generasi Berkarakter Pancasila’. Gerakan Pencerdasan dan penumbuhan generasi berkarakter Pancasila adalah sebuah ikhtiar mengembalikan ... [selengkapnya]

Pelantikan Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah Baru di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Aceh Besar

Rabu, 25 Februari 2015 - 08:26:24 WIB | dibaca: 2960 pembaca | komentar: 8

Kota Jantho – Sekretaris Daerah Kabupaten Aceh Besar pada hari Selasa, 24 Februari 2015 tepatnya pukul 14.00 WIB bertempat di Aula Kantor Bupati melantik dan memberhentikan Kepala Sekolah dan Pengawas Sekolah di lingkungan Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Besar. Pemberhentian dan Pengangkatan kepala sekolah ... [selengkapnya]

Hearing Komisi-E DPRK Aceh Besar Dengan Dinas Pendidikan

Kamis, 15 Januari 2015 - 14:27:13 WIB | dibaca: 1150 pembaca | komentar: 0

Kota Jantho – Awal tahun 2015 tepatnya tanggal 13 Januari 2015 Komisi-E DPRK Aceh Besar yang membidangi bidang pendidikan melaksanakan Hearing (dengar pendapat) dengan unsur pejabat pada Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Besar. Rapat tersebut berlangsung dari pagi sampai siang hari di Ruang Rapat Komisi-E ... [selengkapnya]

Awal Kembali 123...4 Lanjut Akhir